Sampailah di materi terakhir kelas matrikulasi Institut Ibu Profesional yang bertemakan Bunda Sebagai Agen Perubahan. Sejujurnya, setelah 9 materi dan 9 NHW saya kerjakan, saya sama sekali belum merasa pantas menyebut diri sebagai ibu profesional. Saya bahkan masih di level terseok-seok mempertahankan konsistensi dari program dan jadwal yang sudah saya buat di NHW-NHW sebelumnya. Namun, semoga episode ikhtiar ini menjadi proses pembelajaran bagi diri saya dan keluarga serta bernilai pahala di sisi Allah.
Dimulai dari NHW #1 dimana saya diminta untuk menentukan jurusan yang ingin saya tekuni di universitas kehidupan.
Nice Homework #1: Menjadi Ibu Cekatan
Masuk ke NHW #2 saat saya diminta untuk menuliskan indikator profesionalisme sebagai seorang individu, istri dan juga ibu.
Nice Homework #2: Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan
Dimulai dari NHW #1 dimana saya diminta untuk menentukan jurusan yang ingin saya tekuni di universitas kehidupan.
Nice Homework #1: Menjadi Ibu Cekatan
Masuk ke NHW #2 saat saya diminta untuk menuliskan indikator profesionalisme sebagai seorang individu, istri dan juga ibu.
Nice Homework #2: Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan